BABAD.ID - Trawas, salah satu daerah di Kabupaten Mojokerto ini mempunyai daya tarik wisata tersendiri.
Tak heran jika Trawas kerap menjadi tujuan wisata para wisatawan yang ingin menghabiskan waktu berlibur.
Trawas menawarkan sederet destinasi wisata baru dan menarik untuk dijelajahi pengunjungnya, dengan pemandangan yang indah serta udara sejuk dan segar.
Destinasi wisata Trawas merupakan pilihan tepat bagi Anda yang suka menjelajahi tempat-tempat indah selama liburan di Jawa Timur.
Baca Juga: Gaskeun! Yuk Liburan ke Alas Veenuz Trawas, Wisata Tengah Hutan Pinus yang Lagi Viral di Mojokerto
Pemandangan di Trawas sangat indah dengan udara yang segar dan alam yang damai.
Terletak di lereng Gunung Arjuno Welirang, udara di Trawas cenderung dingin.
Anda bisa pergi bersama keluarga atau teman-teman untuk berlibur kesana agar liburan semakin berkesan.
Berikut rekomendasi 3 tempat wisata terbaru di Trawas, Mojokerto yang dikutip dari Google Bisnisku:
1. Rustic Market Trawas
Tempat wisata baru di Trawas ini sukses menyita perhatian wisatawan.
Rustic Market Trawas merupakan cafe bernuansa pedesaan Eropa yang menghadap gunung dengan pemandangan memukau.
Dijuluki Valley View Rustic Market, tempat ini menampilkan beberapa bangunan bergaya pedesaan Eropa.
Seluruh bangunan ditutupi tirai kayu dan rumput hijau, membuat Rustic Market Trawas terlihat seperti perkampungan Belanda.
Ngga Cuman Menawarkan Camping! Tempat Wisata Terbaru di Trawas Mojokerto Ini Cocok untuk Liburan - Babad Id - babad ID
Read More
No comments:
Post a Comment