Rechercher dans ce blog

Saturday, July 9, 2022

5 Pemain Tertua Sepanjang Sejarah Piala Dunia, Nomor 1 Masih Main di Usia 43 Tahun! - Bola Okezone

5 pemain tertua sepanjang sejarah Piala Dunia sangat menarik untuk diperbincangkan. Dengan usia yang sudah layak pensiun beberapa pemain berikut justru masih berpartisipasi memperkuat timnya di ajang sebesar Piala Dunia.

Piala Dunia 2022 di Qatar pada 21 November sampai 18 Desember mengundang perhatian banyak orang. Kabarnya Cristiano Ronaldo akan berpartisipasi pada Piala Dunia tahun ini.

Ronaldo sudah sangat sering tampil dalam Piala Dunia sejajar dengan rivalnya, Lionel Messi. Jika Ronaldo memutuskan berpartisipasi pada Piala Dunia 2022 saat ini ia berusia 37 tahun. Kemungkinan besar ini akan menjadi kesempatan terakhirnya pada even rutin empat tahunan ini.

Apa yang dilakukan Ronaldo yang masih aktif bermain di Piala Dunia diusia 37 tahun bukanlah hal yang mengagetkan. Sebab selain Ronaldo, ada beberapa pemain yang justru jauh lebih tua nyatanya sempat pernah bermain Piala Dunia.

Berikut 5 pemain tertua sepanjang sejarah Piala Dunia:

1. Essam El Hadary

Essam El Hadary

Hingga saat ini rekor pemain tertua dalam Piala Dunia dipegang oleh Essam EL Hadary seorang tim legendaris Mesir. Saat itu ia berusia 43 tahun 161 hari dan bermain pada Piala Dunia 2018 Rusia.

2. Faryd Mondragon

Faryd Mondragon

Saat tampil di Piala Dunia 2014 antara Kolombia versus Jepang, Faryd Mondragon berusia 43 tahun 3 hari. Mondragon memperkuat Kolombia dan meraih kemenangan 4-1.

Adblock test (Why?)


5 Pemain Tertua Sepanjang Sejarah Piala Dunia, Nomor 1 Masih Main di Usia 43 Tahun! - Bola Okezone
Read More

No comments:

Post a Comment

Problema Rangkap Dilema! Andis DOS Setuju Nitro Cuman Dikelas FFA, yang Lain Gimana Nih ? - Otoinfo.id

Otoinfo- Pada musim balap dragbike 2023, Pro dan Kontra penggunaan bahan bakar ‘Nitro’ begitu santer dibicarakan. Beberapa mekanik ju...