Freepik.com
Cara mengatasi anosmia akibat Covid-19
Nakita.id - Covid-19 masih jadi persoalan yang serius bagi banyak negara, termasuk Indonesia.
Hal itu terlihat dari jumlah kasus positif Covid-19 yang masih meningkat setiap harinya.
Maka dari itu, kini pemerintah pun sedang gencar-gencarnya mengimbau seluruh masyarakat agar segera melakukan vaksin Covid-19.
Vaksin Covid-19 memang bukan jaminan seseorang tidak akan terinfeksi virus corona.
Namun dengan adanya vaksin, tubuh tidak akan mudah terinfeksi dan jika terinfeksi pun gejalanya akan lebih ringan.
Berbicara mengenai gelaja Covid-19, yang paling umum dirasakan saat terinfeksi adalah anosmia.
PROMOTED CONTENT
Video Pilihan
Anti Gagal, Cuman Butuh Waktu 20 Detik, Anosmia Akibat Covid-19 Bisa Sembuh dengan Cara Sederhana Ini - Nakita
Read More
No comments:
Post a Comment